Tag Archives: prediksi basket

Prediksi Nba Cleveland Cavaliers Vs Boston Celtics

Prediksi Nba Cleveland Cavaliers Vs Boston Celtics  – Final wilayah timur 2018 Nba PlayOffs banyak yang tidak menyangka Cleveland Cavaliers akan tertinggal 2-0 dari Boston Celtics. Boston Celtics berhasil menang 2-0 di rumah sendiri dengan kemenangan di atas 2 digit di 2 game yang telah dimainkan. Sekarang pertandingan selanjutnya akan di mainkan di Cleveland, dimana Cavs akan berusaha sekuatnya untuk membalikkan keadaan dan jangan sampai kalah 0-3 dari boston, tidak ada tim dalam sejarah yang pernah membalikkan keadaan setelah kekalahan 0-3.

Bagi anda yang ingin mencari tips taruhan untuk game, kami disini akan memberikan anda sedikit gambar untuk pertandingan besok tanggal 20, silahkan baca di bawah ini dan akan kami berikan sedikit prediksi untuk skor permainan yang mungkin akan terjadi nanti.

2018 NBA Hasil Score Dari Pertandingan Final Wilayah Timur

Game Hasil Series
Game 1 Celtics 108 – Cavaliers 83 BOS 1 – CLE 0
Game 2 Celtics 107 – Cavaliers 94 BOS 2 – CLE 0


Jadwal 2018 NBA Final Wilayah Timur

Game Hasil Tanggal Jam
Game 3 Cavaliers vs. Celtics Minggu, May 20 8:30 a.m
Game 4 Cavaliers vs. Celtics Selasa, May 22 8:30 a.m
Game 5* Cavaliers vs. Celtics Kamis, May 24 8:30 a.m
Game 6* Cavaliers vs. Celtics Sabtu, May 26 8:30 a.m
Game 7* Cavaliers vs. Celtics Senin, May 28 8:30 a.m

2018 NBA Odds  Final Wilayah Timur

Game 3: Cavaliers -6 (Over/Under 205)

Prediksi Nba Cleveland Cavaliers Vs Boston Celtics Game3 20 Mei

Center Cleveland Cavaliers Tristan Thompson mengatakan dia bersiap bermain agresif pada saat game ke 3 pada saat bermain di rumah sendiri dan akan berusaha memenangkan pertandingan ini untuk mengembalikan kepercayaan diri mereka.

Marcus Smart (Boston Celtics Guard) sendiri mengatakan pada saat bermain di kandang sendiri sebelum memasuki babak playoff kurang bagus, akan tetapi jika sudah memasuki babak play off timnya akan berusaha semaksimal mungkin mendapatkan kemenangan dan berusaha menjadi juara di NBA musim ini.

Cleveland Guard Jr Smith mengakui tim ini harus membantu Lebron James lebih banyak agar cavs bisa mendapatkan kemenangan dan membalikkan keadaan dalam pertandingan ini, Jr Smith mengatakan : kami bermain terlalu lambat, kami membuat lebron bermain sendiri dengan bolanya, yang membuat dia kelelahan dalam pertandingan ini. Apalagi ini final wilayah kami harus benar benar membantunya pada game selanjutnya. Kami akan mencoba memberikan dia kepercayaan dirinya dan akan memberikan kami bola agar kami bisa bermain selayaknya sebagai tim, kami harus membantunya, dan dia akan membantu kami untuk memenangkan pertandingan ini.

Prediksi dari tim TUNASBOLA Cleveleand akan memenangkan pertandingan ini jadi Cleveland -6 adalah pilihan yang bagus, Prediksi skor dari kami Cleveland 105 – Boston Celtics 95